Sabtu, 10 Januari 2009

membaca notas balok

Notasi merupakan tulisan dalam musik. apabila di bahasa indonesia kita mengenal tulisan, berarti di musik kita mengenal notasi musik. di dalam bahasa indonesia, kita mengenal ada unsur mendengar, membaca, menulis, dan menyimak. begitu juga dengan musik, ada aspek menulis, membaca, mendengar. jadi banyak kesaman antaranya.

sebenarnya setiap orang di dunia mempunyai bakat musik. namun intensitasnya yang berbeda.
semuanya dapat dilatih sejak dini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar